Thursday, February 11, 2016
Sambal Kenari
Sambal Kenari
Bahan :
- 6 sendok makan kenari
- 2 butir bawang merah
- 8 buah cabai merah
- ½ sendok teh terasi matang
- ½ sendok teh garam
- ½ sendok teh gula pasir
- 1 buah lemon cina, ambil airnya
Cara Membuat :
- Sangrai kenari sampai kecokelatan. Angkat dan sisihkan.
- Haluskan bawang merah merah, cabai merah, dan terasi. Beri garam dan gula pasir.
- Giling sampai halus. Beri tambahan kenari, giling sampai kenari lumat. Beri air lemon cina
Posted by Admin at 10:09 PM
Labels: Aneka Resep Sambal
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 comments:
Post a Comment